Alhamdulillah bertambah lagi variasi Kelas Internet Marketing di RWPGrup, yaitu Kelas Internet Marketing (IM) untuk Ekspor.
Kelas IM Ekspor ini merupakan hasil kolaborasi antara :
*Nudira Learning Center.
*Komunitas Pengusaha Muslim Indonesia (KPMI)
*RWP Learning Center.
Kelas Ekspor sebelumnya sudah berlangsung beberapa tahun, namun kali ini ada penambahan Materi Internet Marketing karena mengikuti perkembangan teknologi online.
Ini merupakan Kelas Coaching selama 3 bulan dg 12 kali pertemuan. Jika Peserta mau ikut, maka diwajibkan ikut Kelas Dasar Perkenalan Ekspor dulu selama 1 hari.
Kelas Coaching Ekspor ini dibimbing oleh Pengusaha Ekspor :
Rachmat S Marpaung.
Nursyamsu Mahyuddin.
Plus Tim Internet Marketing RWP Grup.
Coaching selama 3 bulan dg target 100 hari dapat Buyer Pasar Ekspor.
Peserta dibimbing mencari Buyer dari minimal 1 negara tujuan Ekspor.
*Profil Pembimbing Materi Ekspor :
Rachmat S Marpaung.
-Pengusaha Agribisnis & Eksportir.
-National Trainer & Fasilitator di PPEI (Pusat Pelatihan Ekspor Indonesia) Kementrian Perdagangan RI.
-Coach & Trainer bidang SDM, Supply Chain Management, Strategy Formulation, Mapping, Implementation & Execution Using Balanced Score Cards.
-Ketua Komunitas Pengusaha Muslim Indonesia (KPMI).
Nursyamsu Mahyuddin.
-Pengusaha Ekspor sejak tahun 1990 hingga sekarang.
-National Trainer & Fasilitator di PPEI (Pusat Pelatihan Ekspor Indonesia) Kementrian Perdagangan RI.
-Fasilitator Bidang UKM Ekspor pada Kementrian Koperasi & Usaha Kecil Menengah.
-Aksesor Kompetensi pada Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) Perkoperasian Indonesia.
-Koordinator KPMI Export Learning Club.
*Materi Internet Marketing yg dibawakan RWPGrup :
-Website dg settingan target negara ekspor.
-Ilmu SEO Google.
-Bedah Website.
-SEM (Search Engine Marketing).
Untuk Lebih detailnya, silahkan cek penjelasan berikut :
—————————–
Ada yg bertanya ke Saya : Apa saja Materi Internet Marketing untuk Ekspor?
Jawabannya : Manfaatkan Jaringan Google & Marketplace Internasional.
#Jaringan Google yaitu :
SEO Google (tanpa iklan) :
-Saat Riset, pilih target negara yg diinginkan, kalo perlu target kota yg spesifik.
-Setelah menemukan keyword target negara, masukkan ke dalam website, buat judul tulisan menggunakan keyword target negara tsb.
-Lalu setting target Search Engine di Google Webmasters Tools, pilih target negara sesuai hasil Riset, misal Uni Emirat Arab.
(Ada pada menu Search Traffic, pilih International Target).
-Buat Artikel sebanyak mungkin untuk tujuan target negara ekspor, berdasarkan keyword hasil Riset.
-Lakukan Backlink setiap artikel kita, baik ke Media Sosial Google plus & Facebook, maupun ke situs-situs Internasional.
Iklan google Adwords :
-Saat Riset, pilih target negara yg diinginkan, kalo perlu target kota yg spesifik.
-Setelah menemukan keyword target negara, masukkan ke dalam Iklan Google Adwords.
-Setting keyword menggunakan pencocokan frasa & pencocokan pasti (exact).
-Buat 3 jenis iklan Adwords untuk mengetahui iklan mana yg paling banyak mendatangkan klik.
-Review hasil iklan tiap 1 hari, agar kita tidak rugi dalam beriklan.
-Matikan (pause atau delet) untuk keyword yg menghasilkan klik dg biaya mahal, namun tidak menghasilkan penjualan.
-Tambahkan kata kunci negatif agar iklan Adwords kita tidak diklik oleh bukan target buyer.
-Manfaatkan kata kunci rekomendasi google yg merupakan hasil penelusuran orang, namun belum kita masukkan sebagai keyword target.
-Jika kita sudah melakukan Reveiw hasil iklan & ternyata menghasilkan penjualan bagus, maka tidak perlu melakukan review setiap hari
lagi.
#Jaringan Marketplace Internasional :
Salah satunya manfaatkan Situs www.AliBaba.com milik Jack Ma yang juga saat ini Pemegang Saham terbesar di Lazada.
Kalo ini Pak Rachmat sudah sering menggunakannya, karena beliau adalah Eksportir produk-produk Agribisnis dari Indonesia.
Pak Rachmat & Pak Nursyamsu adalah Pelatih utama Kelas Ekspor ini.
Ohya, berikut Nama Peserta Pelatihan Ekspor & Produknya masing-masing :
*1. JIMMY, asal Bekasi, Produk : HERBAL.
*2. LATU, asal BOGOR, Produk : BATU ALAM.
*3. FERINA, asal PADANG, Produk : KELAPA OLAHAN, Nata de Coco.
*4. LIZA DEVITA, asal BOGOR, Produk : PERTANIAN.
*5. WAFDA, asal CINERE, DEPOK, Produk : KRIPIK PISANG.
*6. PURWANTO, asal DEPOK+JOGJA, Produk : GULA SEMUT & ARANG BRIKET.
*7. ANDRI, asal JAKARTA, Produk : MINUMAN GULA JAHE.
*8. HANA, asal BOGOR, Produk : PERCETAKAN & CAMILAN KHAS PEKALONGAN.
*9. ALI, asal JOGJA, Produk : BUAH-BUAHAN.
Go Ekspor Pengusaha UKM Indonesia dg Ilmu Internet Marketing….!!!
Note :
Makasih untuk Sobatku yg bersedia membagikan Artikel ini dg tekan tombol Share Medsos di bawah…! Ayo majukan Produk Indonesia agar tembus Pasar Ekspor.
Jadwal Kelas Tatap Muka Terdekat :
*1. Kelas Dasar Website + SEO Google :
Kantor RWP Bogor : 24-25 Pebruari 2018 (Sabtu-Minggu), Pukul 10.00 s/d 17.00 WIB.
Kantor RWP Malang : 24-25 Pebruari 2018 (Sabtu-Minggu), Pukul 10.00 s/d 17.00 WIB.
Kantor RWP Surabaya : 10-11 Maret 2018 (Sabtu-Minggu), Pukul 10.00 s/d 17.00 WIB.
—————–
*2. Kelas Facebook Ads + Email Marketing (List Building) :
Kantor RWP Bogor : Sabtu, 17 Maret 2018, Pukul 10.00 s/d 17.00 WIB.
Kantor RWP Malang : Sabtu, 24 Pebruari 2018, Pukul 10.00 s/d 17.00 WIB.
Materi Fb Ads akan diajarkan sampai Level Menengah-Advanced :
Yaitu Facebook Leads Ads, Audience Insight, Facebook Pixel, Custom Audience, Email Marketing, serta Copy Writing pada Iklan & Email.